Prihatin Angka Kasus HIV/AIDS, Ini Kata Ketua Yayasan LEKAS Kabupaten Bogor By Iwan Setiawan26 Februari 202526 Februari 2025 Yayasan Lembaga Kebijakan Strategis (LEKAS) Kabupaten Bogor menggelar sosialisasi penanggulangan HIV/AIDS terhadap Ibu hamil, Ibu rumah tangga (IRT) dan lelaki beresiko tinggi.