Skip to content
Menu
PenaPublik.com
PenaPublik.com

Informasi Jelas Inspiratif

  • Melirik
  • Latar Desa
  • Pesona Publik
  • Bincang
  • Figur Publik
  • Streaming
Tuesday, May 20, 2025

Bulan: Agustus 2024

  • Home
  • 2024
  • Agustus
Pencari Kerja.png

Momentum Kemerdekaan Republik Indonesia, Kabupaten Bogor Darurat Pengangguran

By Fatwa (Adm)31 Agustus 202431 Agustus 2024

Banyaknya pengangguran di Kabupaten Bogor, terlebih lagi didominasi usia produktif, menurut Kepala Dinas Tenaga Kerja (Kadisnaker) Kabupaten Bogor jumlah pengangguran mencapai 230 ribu. Akan tetapi jumlah tersebut mengalami penurunan yang tadinya 14,3 persen sekarang turun menjadi 8,47 persen.

2024 08 29 06 04 35.png.jpg

Ribuan Pendukung Rudi Susmanto dan Jaro Ade Banjiri Gedung KPU Kabupaten Bogor

By Iwan Setiawan30 Agustus 202430 Agustus 2024

Ribuan massa pendukung paslon Bupati dan Wakil Bupati Bogor dalam Pilkada serentak 2024, Rudi Susmanto dan Ade Ruhendi, membanjiri area Gedung Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) sejak pukul 08.00 hingga 12.00 WIB, pada Kamis.

Pemuda Pancasila Ciawi.png

Pemuda Pancasila Ciawi Berharap MPC Hargai Upaya dan Perjuangan Kader Tiap Ranting

By Fatwa (Adm)28 Agustus 202428 Agustus 2024

Jajaran pengurus dan anggota Pemuda Pancasila (PP) se-Kecamatan Ciawi menyatakan mosi tidak percaya terhadap kepemimpinan Ketua MPC PP Kabupaten Bogor Daulat Harahap.

2024 08 28 07 20 09.png.jpg

Imbas Pembongkaran di Puncak, Kaum “Proletar” Makin Termarjinalkan

By Iwan Setiawan28 Agustus 202428 Agustus 2024

“Layaknya kaum “proletar” yang seringkali menjadi target eksploitasi para majikan yang berorientasi kapitalis,” sepenggal kalimat diungkapkan warga masyarakat di kawasan wisata Puncak pasca pembongkaran tahap kedua terhadap ratusan bangunan liar yang tak berizin oleh Pemkab Bogor.

2024 08 28 07 19 41.png.jpg

Usai Pembongkaran Bangli di Puncak, Pj Bupati Bogor Hadiri Pelantikan 55 Anggota DPRD

By Iwan Setiawan28 Agustus 202428 Agustus 2024

Sehari pasca pembongkaran bangunan liar dan tak berizin dikawasan Puncak, Pj. Bupati Bogor Asmawa Tosepu bersama jajaran Forkopimda menghadiri pelantikan 55 orang anggota DPRD Kabupaten Bogor periode 2024-2029 yang digelar di Gedung DPRD, Cibinong Pemda.

2024 08 28 07 15 03.png.jpg

Hari Pertama Pendaftaran Bupati, Gedung KPU Kabupaten Bogor Masih Sepi

By Iwan Setiawan28 Agustus 202428 Agustus 2024

Berbarengan dengan pelantikan anggota DPRD Kabupaten Bogor, Hari ini juga sesuai jadwal dan tahapan Pilkada serentak 2024 yakni pendaftaran Calon Bupati dan Wakil Bupati Bogor pada 27 Agustus 2024.

2024 08 27 13 21 43.png.jpg

Jelang Pilkada Serentak 27 November 2024, Ini Upaya Panwascam Cisarua

By Iwan Setiawan27 Agustus 202427 Agustus 2024

Tujuan dihadirkannya Bapak dan Ibu diruangan ini sebagaimana amanat Undang-Undang bahwa pengawasan partisipasi aktif dalam penyelenggaraan Pilkada 2024 yang jurdil, berwibawa, bermartabat dan berintegritas,” tutur Asep Hadiyanto, pemateri pada kegiatan sosialisasi pengawasan partisipatif pada Pilkada serentak 2024 yang sedianya digelar pada 27 November mendatang.

Cisarua Puncak.png

Bendera Merah Putih Diantara Reruntuhan Bangunan, Begini Kisah Pilu Warga Puncak

By Fatwa (Adm)26 Agustus 202426 Agustus 2024

Pembongkaran tahap dua terhadap 196 unit bangunan liar dan tak berizin dibeberapa titik dikawasan Puncak mulai Gantole hingga Warpat menyisakan kisah pilu dan memprihatinkan terlebih bagi kaum yang tergolong rakyat kecil.

Jalur Puncak.png

196 Unit Bangli Dibukbak, Upaya Dishub Antisipasi Kemacetan Jalur Puncak…Ini Faktanya

By Fatwa (Adm)26 Agustus 202426 Agustus 2024

Kisruhnya suasana penertiban dan pembongkaran bangunan liar (bangli) tak berizin termasuk PKL diwilayah Puncak sehingga berdampak pada arus lalu lintas kendaraan, baik dari arah Cianjur menuju Bogor maupun sebaliknya terjadi kemacetan cukup panjang, ditambah adanya aksi massa yang mencoba menghalau aparat gabungan saat akan mengeksekusi.

Puncak.png

Ditengah Pembongkaran, Sekumpulan Massa Lempari Astro Dengan Telur Busuk

By Fatwa (Adm)26 Agustus 202426 Agustus 2024

Merasa tak ada keadilan, Puluhan warga Puncak melakukan aksi lempar telur ayam ke Restoran Asep Strawberi (Astro) sebagai ungkapan rasa kecewa terhadap Pemerintah Kabupaten Bogor pada Senin (26/8/2024).

Img 20240824 Wa0011.jpg

Panwascam Cisarua Gelar Sosialisasi Pengawasan Partisipatif Pada Pilkada 2024

By Fatwa (Adm)24 Agustus 202424 Agustus 2024

Jelang Pilkada 2024 yang sedianya akan dilaksanakan pada 27 November mendatang, Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) atau Panwas Kecamatan Cisarua menggelar kegiatan sosialisasi pengawasan partisipatif pada pemilihan serentak Gubernur dan Wakil Gubernur serta Bupati dan Wakil Bupati.

Kunker Dpr Ri.png

Kunker Komisi V DPR RI, Sekaligus Tinjau BUMDes Tugu Selatan Mandiri

By Fatwa (Adm)24 Agustus 2024

Komisi V DPR RI dipimpin Wakil Ketua Komisi V selaku ketua tim, Robert Rouw melakukan kunjungan kerja ke Desa Tugu Selatan, Kecamatan Cisarua, pada Jum’at (23/8/2024).

2024 08 23 13 03 24.png.jpg

Hawa Dingin Puncak Hiasi Penutupan MTQ ke 46, Kecamatan Cibinong Juara Umum

By Iwan Setiawan23 Agustus 202423 Agustus 2024

Lantunan salah satu ayat dalam Al-Qur’anul Karim dibawakan dengan apik dan khidmat oleh salah seorang Qory mengawali rangkaian kegiatan penutupan MTQ yang ke XLVI tingkat Kabupaten Bogor tahun 2024 di Rest Area Gunung Mas, Puncak, Desa Tugu Selatan, Kecamatan Cisarua.

2024 08 23 13 02 34.png.jpg

Kembangkan Potensi Lokal, Pj Bupati Bogor Sebut Kelurahan Cisarua Masuk Nominasi Desa Kreatif

By Iwan Setiawan23 Agustus 202423 Agustus 2024

Pj. Bupati Bogor, Asmawa Tosepu meluncurkan Desa Kreatif Kabupaten Bogor Tahun 2024 yang digelar di Desa Pasir Mukti, Kecamatan Citeureup.

Pasar Cisarua.png

Usai Dilantik, Dirut Haris Setiawan Dituntut Benahi Akses Menuju Pasar Cisarua

By Fatwa (Adm)23 Agustus 20242 Oktober 2024

Terpilihnya kembali Haris Setiawan menjadi Direktur Perumda Pasar Tohaga untuk kedua kali menaruh harapan besar dari para Kepala Pasar yang ada diwilayah Kabupaten Bogor, Salah satunya Pasar Cisarua dengan segala permasalahannya seperti akses masuk menuju area Pasar yang kondisinya saat ini semrawut dengan kemacetan terlebih jika hari libur atau weekend.

2024 08 21 21 44 42.png

Warga Naringgul Puncak Tuntut Keadilan Agar Tidak Terusir dari Tanah Leluhurnya

By Fatwa (Adm)21 Agustus 202421 Agustus 2024

Puluhan warga Kampung Naringgul RT 1 RW 17, Desa Tugu Selatan mendatangi Kantor Kecamatan Cisarua menuntut keadilan agar tidak terusir dari tanah leluhurnya di Puncak.

2024 08 20 00 07 01.png

Merasa Resah, Puluhan Warga Naringgul Puncak Datangi Kantor Kecamatan Cisarua

By Fatwa (Adm)21 Agustus 202421 Agustus 2024

Puluhan warga masyarakat Kampung Naringgul RT 1 RW 17, Desa Tugu Selatan didampingi aktivis Karukunan Wargi Puncak (KWP) mendatangi Kantor Kecamatan Cisarua pada Selasa siang (20/8/2024).

2024 08 19 17 12 42.png.jpg

Melihat Sampah Berserakan Dilokasi MTQ, Ketua Kompepar Mengaku Prihatin

By Iwan Setiawan19 Agustus 202419 Agustus 2024

Kegiatan sekaligus pawai ta’aruf pembukaan MTQ di Rest Area Gunung Mas Puncak yang diikuti ribuan warga dari 40 Kecamatan se-Kabupaten Bogor yang ke 46 tahun 2024, di satu sisi menjadi pusat keramaian, Namun di sisi lain menyisakan permasalahan lingkungan terutama sampah.

2024 08 19 13 31 40.png.jpg

Dongkrak Ekonomi Warga Puncak, Pemkab Bogor Gelar Pawai Ta’aruf MTQ ke 46

By Iwan Setiawan19 Agustus 202419 Agustus 2024

Ribuan warga masyarakat Kabupaten Bogor antusias memadati Rest Area Gunung Mas Puncak, Kecamatan Cisarua lengkap dengan pakaian muslim dan muslimah meramaikan pawai ta’aruf diiringi karnaval berbagai jenis dari masing-masing Kecamatan dalam rangka menghadiri pembukaan MTQ tingkat Kabupaten Bogor yang ke 46 tahun 2024.

2024 08 19 07 12 08.png.jpg

79 Tahun Indonesia Merdeka, Tugu Selatan Bangkit Dengan Kebersamaan

By Iwan Setiawan19 Agustus 202419 Agustus 2024

Gebyar semarak kemeriahan HUT RI ke 79 tahun 2024 yang digelar Pemerintah Desa Tugu Selatan, Kecamatan Cisarua dengan balutan panggung megah ditambah antusiasme warga masyarakat mengundang decak kagum dan apresiasi dari berbagai kalangan.

2024 08 19 07 03 14.png.jpg

Ciptakan Harmonisasi Warga, Ketua PKK Desa Tugu Selatan Pimpin Aksi Jalan Sehat

By Iwan Setiawan19 Agustus 202419 Agustus 2024

Ratusan warga Tugu Selatan dari berbagai macam unsur dan kalangan, baik anak, remaja serta dewasa terutama kaum Ibu mengikuti gerak jalan sehat sambil mengitari atau melintasi area perkebunan teh Gunung Mas yang berhawa sejuk dan pemandangan alam yang asri di kawasan wisata Puncak.

2024 08 18 14 12 20.png.jpg

Area Gunung Mas Jadi Saksi Helaran MTQ Tingkat Kabupaten Bogor

By Iwan Setiawan18 Agustus 202418 Agustus 2024

Berbagai persiapan dilakukan Pemerintah Kecamatan Cisarua yang secara resmi menjadi tuan rumah helaran Musabaqoh Tilawatil Qur’an (MTQ) yang ke XLVI (46) tingkat Kabupaten Bogor tahun 2024.

2024 08 18 10 15 20.png

Royal Safari Garden Tawarkan Discount Menarik Bagi Pengunjung yang Berulang Tahun Bulan Agustus

By Fatwa (Adm)18 Agustus 202418 Agustus 2024

Royal Safari Garden Cisarua Bogor menawarkan khusus untuk keluarga ikuti kegiatan menarik pada hari Minggu 18 Agustus 2024 yaitu Treasure Hunt yang memberikan edukasi tentang satwa dan menyelesaikan game untuk meningkatkan kekompakan antar anggota keluarga dalam meraih kemenangan.

Kades Cibeureum.png

Pj Kades Cibeureum Gondol Piala KRL, Dedi Melay : Saya Dedikasikan Untuk Pejuang Lingkungan

By Fatwa (Adm)17 Agustus 202417 Agustus 2024

Momentum Hari Ulang Tahun (HUT) RI yang ke 79 tahun 2024 ini menjadi istimewa bagi Dedi Mulyadi, Pj Kepala Desa Cibeureum, Kecamatan Cisarua. Pasalnya, Ia mewakili warga masyarakat Desa Cibeureum mendapat penghargaan sebagai Juara Pertama lomba Kampung Ramah Lingkungan (KRL) tingkat Kecamatan Cisarua dalam memperingati HUT RI ke 79 tahun 2024.

2024 08 17 20 09 03.png

Persembahkan yang Terbaik Bagi Lingkungan, Kades Batulayang Apresiasi Warga RW 02

By Fatwa (Adm)17 Agustus 202417 Agustus 2024

Momentum peringatan HUT RI ke 79 tahun 2024 ini dijadikan ajang silaturahmi terutama bagi Pemerintah Desa Batulayang, Kecamatan Cisarua, Kabupaten Bogor.

Upacara Hut Ri.png

Suasana Penuh Khidmat Saat Pengibaran Sang Saka Merah Putih di Cisarua Puncak

By Fatwa (Adm)17 Agustus 202417 Agustus 2024

Sesuai agenda secara serentak, Forkopimcam Cisarua menggelar upacara peringatan HUT RI yang ke-79 di lapangan Grand Smesco, Desa Leuwimalang, Kecamatan Cisarua diikuti berbagai unsur dan elemen kemasyarakatan termasuk pendidikan diwilayah Kecamatan Cisarua pada Sabtu pagi (17/8/2024).

Sekcam Iwan.png

19 Agustus 2024…Kecamatan Cisarua Resmi Jadi Tuan Rumah MTQ Tingkat Kabupaten Bogor

By Fatwa (Adm)17 Agustus 202417 Agustus 2024

Untuk pertama kali, Kecamatan Cisarua di tahun 2024 ini resmi menjadi tuan rumah perhelatan Musabaqoh Tilawatil Qur’an (MTQ) tingkat Kabupaten Bogor yang sedianya acaranya akan digelar pada Senin 19 Agustus mendatang.

2024 08 16 08 18 56.png.jpg

Lebih Eye Catching, Begini Penampakan Kantor Kelurahan Cisarua Jelang HUT RI ke 79

By Iwan Setiawan16 Agustus 202416 Agustus 2024

Menjelang peringatan HUT RI yang ke-79, Kantor Kelurahan Cisarua, Kecamatan Cisarua di desain semenarik mungkin (eye catching) dan terlihat lebih representatif.

Kebakaran.png

Diduga Korsleting Listrik, 1 Unit Rumah Warga Leuwimalang Puncak Hangus Terbakar

By Fatwa (Adm)15 Agustus 202415 Agustus 2024

Menjelang petang, Warga masyarakat di Kampung Cipari, RT 04 RW 03, Desa Leuwimalang, Kecamatan Cisarua digemparkan dengan kobaran api dan kepulan asap yang berasal dari rumah salah seorang warga diketahui bernama Ijah pada Kamis sore (15/8/2024).

17 Agustusan.png

Semarak HUT RI 79, Royal Safari Garden Sajikan Ragam Acara Unik Libatkan Satwa

By Fatwa (Adm)15 Agustus 202415 Agustus 2024

Dalam rangka memperingati HUT RI yang ke-79, Royal Safari Garden menggelar rangkaian untuk kegiatan 17 Agustus 2024.

Paginasi pos

1 2 Berikutnya

Pos-pos Terbaru

  • Pemdes Megamendung Bersama Warga RT 1 RW 03 Bangun Bak Penampungan Sampah
  • Ismail Abimanyu Nakhodai Karang Taruna Desa Batulayang, Ini Kata Kades Iwan Setiawan
  • Dukung Program Gubernur dan Bupati Bogor, Forkopimcam Cisarua Bentuk Satgas Berantas Premanisme
  • Astaghfirullah…Kabupaten Bogor Peringkat Kedua di Jawa Barat dalam Kasus HIV/AIDS
  • Hardiknas 2025, Bupati Rudy Susmanto : Ingin Tingkatkan Mutu dan Kualitas Dunia Pendidikan di Tegar Beriman

Interaksi Publik

  1. Maman sulaiman mengenai Pemkab Bogor Berlakukan PSBB, Ini Kata Aktivis Masyarakat Pejuang Bogor
  2. Seni mengenai Ribuan Alumni Ika Necis Akan Ikuti Reuni Akbar, Maret Mendatang
  3. Lorena Triasisca mengenai Ketua RT Merangkap Pegiat Sosial Diganjar Apresiasi Oleh LK3 Sakura YPM Kesuma
  4. Baron mengenai Ini Komitmen RAB dan PGR Dukung PAS Menuju RI 1
  5. Rusmana mengenai Kadus II Kembali Gelorakan Semangat Musyawarah Untuk Mufakat
Search
Menu
  • Melirik
  • Latar Desa
  • Pesona Publik
  • Bincang
  • Figur Publik
  • Streaming
  • Melirik
  • Latar Desa
  • Pesona Publik
  • Bincang
  • Figur Publik
  • Streaming