Dalam rangka menyemarakan semangat HUT Kemerdekaan RI yang ke-79 tahun 2024, Pemerintah Kabupaten Bogor menggelar istighosah dan tausyiah kemerdekaan bertempat di Masjid Al-Jabal Rest Area Gunung Mas, Desa Tugu Selatan, Kecamatan Cisarua, pada Jum’at siang (9/8/2024).
Gema Musabaqoh Tilawatil Qur’an (MTQ) yang ke-46 tahun 2024 tingkat Kecamatan Cisarua digelar diruang aula Kantor Kecamatan Cisarua
Perumda Tirta Pakuan menggelar Halal Bihalal sekaligus merayakan hari jadi ke-47 bertempat di Puri Begawan, Jalan Raya Pajajaran, Kecamatan Bogor Timur, Kota Bogor pada Selasa malam (16/4/2024).
Masjid Jami Al Barokah yang terletak di Jalan Raya Puncak tepatnya diwilayah RT 1 RW 05, Kelurahan Cisarua, Kecamatan Cisarua, menjadi salah satu ikon pusat keagamaan utama di kawasan wisata Puncak Bogor.
Kegiatan istighosah dan tahlil akbar yang digagas MUI di dua Desa yakni Desa Tugu Selatan dan Tugu Utara berkolaborasi dengan lintas unsur ketokohan serta unsur kepemudaan Karang Taruna disambut baik sekaligus diapresiasi oleh pihak Pemerintah, baik Desa Tugu Selatan maupun Kecamatan Cisarua khususnya dan Pemerintah Kabupaten Bogor pada umumnya.
Dalam rangka memperingati Hari Santri Nasional (HSN) yang jatuh pada tanggal 22 Oktober 2023, seperti biasa ditahun-tahun sebelumnya, Pemerintah Kecamatan Cisarua menggelar upacara HSN disekitar halaman depan Kantor Kecamatan pada Minggu pagi (22/10).
SD Negeri Cisarua 03 menggelar acara peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW tahun 1445 Hijriah, Pada Jum’at (13/10/2023).
Plt Bupati Bogor meresmikan Masjid Jami Miftahul Falah yang terletak di Kampung Sindang Subur, RT 3 RW 14, Desa Tugu Selatan, Kecamatan Cisarua, dihadiri dan disaksikan Wakil Ketua DPRD Kabupaten Bogor, Sekcam mewakili Camat, Ketua MUI, Kanit Pol PP, Puluhan tokoh agama dan tokoh masyarakat serta warga sekitar lokasi Masjid pada Jum’at siang (18/8/2023).
Seusai kegiatan penutupan MTQ yang ke 45 tahun 2023 tingkat Kecamatan Megamendung, suasana hiruk pikuk warga masyarakat menyelimuti kemeriahan dalam acara tersebut.
Warga Desa Sukamahi tampil memukau dan berhasil menjadi Juara umum pada helaran MTQ yang ke-45 tahun 2023 tingkat Kecamatan Megamendung yang digelar selama 2 hari sejak Kamis tanggal 10 hingga Jum’at 11 Agustus.
Usai lomba pawai ta’aruf dan helaran serta gema Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) yang ke 45 tahun 2023, Pemerintah Kecamatan Megamendung menggelar acara penutupan MTQ tersebut diarea pelataran Kantor Kecamatan Megamendung dihadiri Kapolsek, perwakilan Kepala Desa, Kepala KUA, Ketua MUI, KNPI, Karang Taruna, Tokoh agama dan tokoh masyarakat serta unsur kelembagaan lainnya pada Jum’at sore (11/8/2023).
Berita sebelumnya terkait helaran dan gema Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) yang ke 45 tingkat Kecamatan Megamendung, Kabupaten Bogor tahun 2023 dimana terlihat antusiasme 12 Desa diantara-nya Desa Kuta, Sukakarya, Sukagalih, Sukaresmi, Sukamanah, Sukamaju, Sukamahi, Gadog, Pasir Angin, Cipayung Datar, Cipayung Girang dan Desa Megamendung mengikuti lomba pawai ta’aruf sebelum menginjak acara inti yakni Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ).
Helaran dan gema Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) yang ke 45 tingkat Kecamatan Megamendung, Kabupaten Bogor tahun 2023 ini nampak begitu terlihat, antusiasme warga ikut pawai ta’aruf menyemarakkan kegiatan bernuansa Islam yang rutin digelar setiap tahun.
Gema Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) yang ke 45 dengan tema “Membangun Generasi Qur’ani yang Cerdas dan Beradab” tingkat Kecamatan Cisarua, Kabupaten Bogor telah diresmikan dan dibuka oleh Forkopimcam Cisarua pada Rabu (9/8/2023).
Majlis Ta’lim Zikrul Qolbi (MTZQ) yang terletak di Kampung Citeko RT 01 RW 04, Desa Citeko, Kecamatan Cisarua, Kabupaten Bogor menggelar kegiatan bernuansakan keagamaan dalam rangka mengisi Bulan Muharram 1445 hijriah dengan berbagai macam acara termasuk diantaranya santunan anak-anak yatim se-Desa Citeko pada Sabtu malam (5/8/2023).
CISARUA, PENAPUBLIK.COM – Spanduk bertuliskan ‘Selamat Datang para Jama’ah Pecinta […]
CISARUA, PENAPUBLIK.COM – Momentum 10 Muharam 1445 hijriah, Sejumlah alumni […]
CISARUA, PENAPUBLIK.COM – Momentum pergantian tahun baru Islam, Danramil 0621-10 […]
MEGAMENDUNG, PENAPUBLIK.COM – Mayor inf Tb Eka Purnama, Danramil Cisarua […]
CISARUA, PENAPUBLIK.COM – Satu minggu usai kegiatan Rebo Wekasan, Forum […]
CISARUA, PENAPUBLIK.COM – Pendaftaran pernikahan terus berdatangan dan mengalami penaikan, […]